Breaking

Malaysia Buka 5.000 Beasiswa S1 Hingga S3 Untuk Pelajar Indonesia



Kerajaan Malaysia melalui kedutaan besar nya di Jakarta setiap tahunnya membuka beasiswa sebanyak Rp5.000 peluang Beasiswa bagi pelajar Indonesia dari seluruh kota di tanah air. Besok semua ini mencakup pendidikan Strata 1, Master dan doktoral. Program beasiswa yang ditawarkan ini bertajuk" Ayo Kuliah di Malaysia".  Biasanya pendaftaran dibuka setiap bulan Maret di kedutaan besar Kerajaan Malaysia untuk Indonesia di Jakarta.

Pameran pendidikan tersebut yang mengarahkan dan diikuti hampir 29 universitas yang ada di Malaysia yang berskala nasional dan internasional. Diharapkan para pengunjung yang berkesempatan langsung untuk hadir pada pameran beasiswa tersebut bisa menanyakan secara langsung masing-masing perwakilan universitas yang ada di Malaysia. Bukan hanya itu, beberapa instansi pendidikan lain juga membuka pendaftaran sehingga memberi kesempatan bagi pelajar Indonesia untuk melamar dan mendapatkan beasiswa.

Program beasiswa ini memiliki 2 jenis beasiswa yaitu Berdasarkan sistem merk dan bersifat parsial. beasiswa yang berdasarkan sistem merit akan memberi potongan biaya kuliah sarjana S1 mulai dari 80% hingga gratis secara penuh. Pada sistem ini Pemerintah Malaysia juga akan membantu memilihkan penempatan studi yang layak untuk kriteria yang dipilih oleh calon pelamar.

Sedangkan sistem beasiswa parsial, Kerajaan Malaysia memberikan potongan biaya kuliah mulai dari 10 hingga 50% untuk pendidikan pasca sarjana dan penempatan pendidikan akan ditentukan melalui kesepakatan antara calon pelamar dan pihak universitasyang ditujunya.

Pada pameran pendidikan dan beasiswa itu juga hadir beberapa lembaga pendidikan yang mengadakan seminar pendidikan dan pelatihan promosi pariwisata dan perdagangan di Malaysia. Dan tidak ketinggalan, berbagai hiburan menarik juga turut dipersembahkan pada pameran beasiswa tersebut dan juga aneka permainan yang menarik.

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.